Info BMKG Cuaca Jakarta Senin 6 Mei 2024, Ada Potensi Hujan Atau Panas

JAKARTA - Cuaca Jakarta hari ini Senin (6/5) menurut Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) akan didominasi cerah berawan.
Info BMKG menyebutkan, hanya ada dua wilayah yang perlu diwaspadai akan adanya potensi hujan. Yaitu Jakarta Selatan (Jaksel) dan Jakarta Timur (Jaktim).
Intensitas hujan di awal pekan ini diprediksi ringan siang nanti. Namun malam dan dini hari, seluruh wilayah Jakarta kompak cerah berawan.
Begitupun dengan suhu udara. Puncak panas di seluruh wilayah Jakarta diperkirakan sama: 30 derajat Celsius. Lumayan panas.
Karena itu, disarankan untuk menggunakan tabir surya. Agar kulit Anda tidak terpanggang oleh sengatan panas matahari secara langsung.
Siapkan payung dan jas hujan juga. Untuk mengantisipasi cuaca yang bisa berubah sewaktu-waktu.
Namun, sebagai gambaran apakah akan hujan atau panas di Jakarta hari ini, simak ramalan lengkap BMKG berikut ini:
- Cuaca Jakarta Barat
- Siang: Berawan
- Malam: Cerah Berawan
- Dini Hari: Cerah Berawan
- Suhu: 24°C - 30°C
- Kelembapan: 70 - 90 persen
- Cuaca Jakarta Pusat
- Siang: Cerah Berawan
- Malam: Cerah Berawan
- Dini Hari: Cerah Berawan
- Suhu: 25°C - 30°C
- Kelembapan: 70 - 85 persen
- Cuaca Jakarta Selatan
- Siang: Hujan Ringan
Malam: Cerah Berawan
- Dini Hari: Cerah Berawan
- Suhu: 24°C - 30°C
- Kelembapan: 75 - 90 persen
- Cuaca Jakarta Timur
- Siang: Hujan Ringan
- Malam: Cerah Berawan
- Dini Hari: Cerah Berawan
- Suhu: 24°C - 30°C
- Kelembapan: 75 - 90 persen
- Cuaca Jakarta Utara
- Siang: Cerah Berawan
- Malam: Cerah Berawan
- Dini Hari: Cerah Berawan
- Suhu: 25°C - 30°C
- Kelembapan: 70 - 85 persen
- Cuaca Kepulauan Seribu
- Siang: Cerah Berawan
- Malam: Cerah Berawan
- Dini Hari: Cerah Berawan
- Suhu: 28°C - 30°C
- Kelembapan: 65 - 90 persen
Pos Banten | 1 hari yang lalu
Nasional | 2 hari yang lalu
Pos Banten | 1 hari yang lalu
Olahraga | 1 hari yang lalu
Nasional | 1 hari yang lalu
Nasional | 1 hari yang lalu
Olahraga | 2 hari yang lalu
TangselCity | 10 jam yang lalu
TangselCity | 2 hari yang lalu
Pos Tangerang | 2 hari yang lalu