Ngaku Stress, Rizky Billar Mangkir Dari Pemeriksaan Polres Jaksel
JAKARTA - Atas laporan dugaan Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang dilayangkan pedangdut Lesti Kejora.
Rizky Billar dijadwalkan akan diperiksa penyidik Polres Metro Jakarta Selatan (Jaksel), Kamis (6/10) pukul 13.00 WIB.
Namun Rizky Billar tak dapat memenuhi panggilan tersebut. Hanya ada kuasa hukumnya, Ade Erpil dan Surya Darma Simbolon yang datang ke Polres Metro Jaksel, sekitar pukul 13.11 WIB.
"Saya mewakili Billar, beliau lagi terganggu psikisnya, beliau juga memanggil ustaz. Nggak bisa datang dia," kata Surya Darma Simbolon, Kamis (6/10). (rm.id)
Olahraga | 2 hari yang lalu
Olahraga | 1 hari yang lalu
Olahraga | 2 hari yang lalu
TangselCity | 1 hari yang lalu
TangselCity | 2 hari yang lalu
TangselCity | 1 hari yang lalu
TangselCity | 2 hari yang lalu
Nasional | 2 hari yang lalu
TangselCity | 2 hari yang lalu
Pos Banten | 2 jam yang lalu